Loading...
Delivery from
Media 1
Media 2
Media 3
Media 4
Media 5
Media 6
Kandang Hewan

Opo Cat - Kandang kucing anjing lipat ukuran besar Large (L) tingkat pintu baru

Rp434.500
Stok : 8

Pengiriman hari sabtu diproses dengan maximal pukul 13.55 dan untuk hari libur tidak ada pengantaran barang
WARNA KANDANG HITAM-SILVER-ANTIK
LIMITED STOCK!
Kandang kucing lipat C03
Warna: Hitam-tembaga-antik
ukuran: 76x43x53
Besi lebih tebal dan kuat - tebal 3mm lebih
Terdapat ambalan yang kuat
Sudah termasuk tatakan yang kuat dan mudah dibersihkan
Cocok untuk semua jenis kucing
9 alasan mengapa Kandang kami adalah pilihan TERBAIK?
1. Kandang Kami adalah pelopor dalam desain kandang hewan peliharaan, kami hanya menggunakan bahan terbaik, perajin yang terampil untuk memberikan kucing Anda rumah yang layak.